Kejuaraan Daerah Tinju Amatir Se-Provinsi Banten Tahun 2019Tinju Amatir Se-Provinsi Banten Tahun 2019
1 post
Untuk kesekian kalinya, Mahasiswi STIE Dewantara yang bernama Christie M akan mengikuti Kejuaraan Daerah Tinju Amatir Se-Provinsi Banten Tahun 2019. Kejuaraan tersebut akan dilaksanakan pada tanggal 26-28 Juli 2019. Mohon doa dan dukungannya